Postingan

Busana Khas Yogyakarta

Gambar
  gb Kebaya Beludru     Yogyakarta adalah salah satu kota yang penting dan historis di Indonesia. Yogyakarta, banyak sekali pengalaman bersejarah di Indonesia ada banyak di Yogyakarta.  B anyak nya pengalaman yang bersejarah di Yogyakarta, dalam segi kebudayaan nya sangat di preservasi apalagi di bidang busana nya. Banyak sekali busana tradisionalnya yang sangat ikonis sehingga dipakai oleh banyak orang luar Yogyakarta bahkan sampai banyak orang di Indonesia yang mengenal busana nya tetapi tidak terlalu tahu apa nama nya. Dengan banyak nya busana adat khas Yogyakarta, berikut busana adat khas Yogyakarta yang ikonis di Indonesia:  kebaya Beludru :       Salah satu busana dari Yogyakarta adalah kebaya Beludru. Kebaya ini seperti kebaya lainnya tetapi dengan gaya ikonis khas Yogyakarta. Kebaya ini berbeda dari kebaya lainnya karena kebaya ini memakai kain beledru dan cenderung berwarna hitam. Tetapi bahan dari kain kebaya ini juga bisa digantika...

suku asmat

Gambar
     Suku Asmat adalah suku yang berasa dari Provinsi Papua Selatan. Suku Asmat banyak dikenal dengan hasil ukiran kayunya yang unik. Populasi suku Asmat dibagi menjadi dua yaitu mereka yang tinggal di pesisir pantai dan mereka yang tinggal di pedalaman. Pola hidup, cara berpikir, struktur sosial dan keseharian kedua kategori suku Asmat tersebut sangat berbeda. Untuk mata pencaharian misalnya, suku Asmat di pedalaman biasanya memiliki pekerjaan sebagai pemburu atau petani kebun, sementara mereka yang tinggal di pesisir lebih memilih menjadi nelayan.  Kesamaannya adalah dari ciri fisik, di mana suku Asmat rata-rata pria memiliki tinggi sekitar 172 cm dan 162 untuk perempuan. Warna kulit mereka umumnya hitam dengan rambut keriting. Kesamaan ini disebabkan karena suku Asmat masih satu keturunan dengan warga Polynesia. gb Suku Asmat     Suku Asmat tersebar dari pesisir pantai Laut Arafuru, hingga Pegunungan Jayawijaya. Secara keseluruhan, mereka menempati wilay...

Raja Ampat

Gambar
gb Raja Ampat      Raja Ampat adalah sebuah kabupaten yang merupakan bagian dari Provinsi  Papua Barat . Untuk menuju Kepulauan ini, kita harus pergi ke kota Sorong terlebih dahulu. Setelah sampai di kota Sorong, kamu dapat menggunakan kapal cepat yang biasa berlayar dua kali sehari menuju Waisai, ibukota kabupaten Raja Ampat. Perjalanan akan memakan waktu sekitar 2-3 jam dari pelabuhan Sorong, hingga sampai ke pelabuhan Waisai Raja Ampat.      Raja Ampat adalah kepulauan yang terdiri dari banyak sekali pulau karang dan tersebar luas di seluruh wilayahnya. Raja Ampat memiliki 4 pulau utama yang paling besar, yaitu Pulau Waigeo, Pulau Batanta, Pulau Salawati, dan Pulau Misool. Empat pulau besar ini yang menjadi titik awal penyebaran seluruh penduduk Raja Ampat yang sebagian besar berprofesi nelayan. Wilayah perairan adalah daya tarik utama Raja Ampat. Raja Ampat adalah salah satu dari 10 perairan terbaik di seluruh dunia. Hal ini didasarkan pada berbaga...

Anjing Pliharaanku

Gambar
  sumber : https://id.wikipedia.org/wiki/Anjing_kintamani           Anjing peliharaanku itu berwarna hitam, dia aku beri nama popo, seekor anjing ganteng dan gagah. Walaupun dia berjenis anjing kampung tetapi dia memiliki ekor yang cantik. Sewaktu dia kecil ekornya memang belum terlihat cantik, tetapi sesudah dia besar ekornya mulai terlihat cantik. Saat kecil dia mempunyai trauma pada orang yang tidak dia kenal, sehingga waktu bertemu dengan orang baru, dia selalu menggonggonginya sehingga orang tersebut ketakutan. Tetapi walaupun dia sensitif dengan orang lain, dia sangat menyayangi aku dan keluargaku.             Dulu di bulan Ramadan saat dia mengikutiku di sekitaran masjid, saat itu memang banyak anak kecil yang sedang bermain petasan, dan entah apa yang mereka pikirkan, mereka melempar petasan ke arah anjingku, anjingku langsung berlari ketakutan ke rumah sambil menggonggong ketakutan. Di situ saya marah, em...